Jumat, 30 Desember 2011

2011

Januari
Dalam Hiruk pikuk kebahagian Ulang Tahun Instansi, mendengar kabar mengenai kejelasan nasib kami sebagai anak magang "fresh graduate", kami (seangkatan) sudah bisa diklat di akhir bulan.
Akhir Januari.... Ketemu banyak teman baru, dan pertama kali melihat mu....
#witing tresno jalaran soko pandangan pertama
#semua lagu terasa easylistening

Februari-Maret
Menjalani Diklat dan merasakan saat-saat kita kembali termotivasi untuk "belajar".
#berharap Sheila On 7 gag mainin "bapak-bapak"

April
Masuk ke kantor dengan status bukan anak magang lagi.
Turonggo pertama=pit Onthel
Timbul rasa kangen.
#NP: Kutunggu kamu di Jakartamu
Mendung bergelayut, Mentor Hidup saya meninggalkan semua yang menyayangi beliau. Paman yang selalu memikirkan keadaan orang lain.
#Orang baik cepat dikangenin Tuhan

Mei
Stagnasi dalam masa adaptasi sebagai new comer,,
#yang muda yang gag dipercaya
hal yang sering terjadi di masa ini adalah ketika kita harus siap diplonco baik secara langsung atau tidak langsung oleh para senior.
#mars almamater berkumandang

Juni
Salah seorang "pahlawan" dalam perjalanan pendewasaan saya menghadap Sang Kuasa
#my aunt my hero
Mendeklarasikan diri untuk selalu belajar dari apapun (#dalam mimpi)
,,,, "If you stop Learning, you stop Leading",,,

Juli
Terlibat dalam hal-hal baru, tour of duty, menjalankan peran baru,,,,
sebuah peran yang banyak dijauhi orang karena faktor "S" (maybe Sentimentil)
#aku melihat dan bergaul dengan ketidak-lumrahan, berharap kelak aku tak seperti itu,,

Agustus
Mulai menggila dengan porsi kerja yang gila pula,,, dipaksa untuk dapat belajar lebih cepattttt!!!!
#di semua baliho ada iklan Spiderman 1,, uncle Ben nongkrong disitu, dengan cloud dekat kepala ..."dibalik kekuatan yang besar datang tanggung jawab yang besar pula".... #poor me uncle Ben

New Football Season,,
Juventus with Antonio Conte,,
New Expectation,,,
Wish OUR dream come true in the end of this season
In Conte WE believe!!!!

September
Back from long holiday, back from home,
selalu ada semangat baru ketika sehabis pulang kampung, dan itu sebatas "sehabis" pulang kampung,, wkwkwkwk...

Oktober
Feel that Five for Fighting make "superman" for me,, hahahahahahahahahaha #gedendase
semakin gag karuan dengan semua rutinitas.
#padamu NEGRI jiwaraga kami,, tapi jangan anak istri kami,,

November
Risiiiiinggggggggggggggg,,, Melambungggggggggggggggg,, Terbanggggggggg,,,,,
Berharap tak jatuh kedubraak,,
#tetap mencium bumi

Kehilangan fokus, dan dituntut konsisten,,
#anak polah, mugo bopo (+biyung) bungah

Desember
December is You.......
Your SWEET December,,,,,,,
All I WANT FOR DECEMBER END IS TO BE WITH YOU!!!

countdown is already end





..........2012??????..........

Happy New Year

Happy NeW Year
Happy Birthday BPK, 65th anniversary!!!!
Tanpa Resolusi Baru, hanya memperbarui semangat dan motivasi untuk bisa menggapai resolusi lama.

Kamis, 29 Desember 2011

ABS

ABS, Asal Bapak Senang, Asal Bos Senang, Asal Bokap Senang, Asal Babe Senang,, apapun lah kepanjangannya.......

Pertama mendengar istilah tersebut, terlintas sebuah pemikiran jijik untuk orang yang mengatakan "halah ABS" asal BOS senang,,

Seiring dengan waktu, ketika saya dihadapkan pada kondisi dekat dengan kekuasaan, "ABS" bukanlah suatu hal yang "menjijikan"
ABS ternyata "bukan" sikap menghalalkan segala cara untuk menarik perhatian sang bos, dengan melakukan hal-hal yang dapat menyenangkan hati bos,, singkatnya kalau kata orang ABS itu sikap menjilat,#

Tapi sekarang bagi saya tidak ada lagi pandangan seperti itu,

Mungkin postingan ini secara tidak langsung menyiratkan peribahasa "Gajah di pelupuk mata tak nampak, kuman di seberang lautan nampak" memang posisi kita berdiri untuk memandang suatu objek mempengaruhi apa yang kita lihat dari objek tersebut.

Kembali lagi, ketika saya ada di posisi dekat dengan "sang penguasa" maka mau tidak mau apapun yang saya lakukan adalah suatu upaya untuk membuat "beliau" senang.

Dalam point inilah kadang "yang diseberang sana" bilang bahwa mereka sedang melihat saya begitu membungkuk dan bertingkah gagu hanya untuk mencari perhatian BOS. #

Apapun lah itu, apapun yang terlihat dari seberang,

Kadang menjilat dan loyalitas memang hampir terlihat sama,
Menjilat adalah sebuah loyalitas semu yang hanya menginginkan kepuasan pribadi,
sedangkan loyalitas berdiri berseberangan didasarkan rasa respect yang tulus,

Entahlah, embuhlah,
saya sedang berdiri di tepian bibir pantai kala banyak orang berdiri di tepian lainnya,
dan entahlah apa yang sedang mereka lihat,

Saya tetap berpedoman ABS, Asalkan Bisa Melihat Bapak Senang,
Melakukan tugas sesuai dengan tupoksi yang ada,
Melakukan Perintah dan mandat yang diberikan selama dalam koridor yang "benar"
dan Menjadi tameng petama bagi atasan untuk setiap hal yang berpotensi mengancam kewibawaan dan melemahkan posisi atasan,,

Bekerja adalah sebuah Ibadah,
Bekerja adalah sebuah pengabdian,
Bekerja adalah sebuah pembelajaran langsung,
Bekerja adalah dengan Hati,

Kerja Keras, Kerja Tuntas, Kerja Iklhas,

))) Kebanggan staf adalah ketika melihat atasan selalu nyaman dengan kondisi kerjanya (produktif)
))) Kebahagiaan staf tentu saja ketika bosnya senang,
))) Kedukaan staf adalah ketika bos dalam posisi sulit, >>> sepatutnya kita tak meninggalkan beliau di tahap ini, kecuali saat beliau mencapai puncak ada saatnya kita harus keluar dari lingkaran.


#disclaimer: Opini Pribadi, tanpa ada tendensi dan maksud mengintimidasi

Selasa, 27 Desember 2011

Il Magico "8"

Il Principino Turin


Skipper Anfield Genk

Nice Miracle
Think Tank
Tiki Taka Teki

Fabulous Franky
Restless Rino


Incomparable player
Futura Capitano


"8"
berputar tanpa terlihat titik pangkal,
bukan "0" yang melingkar tanpa ada persinggungan,
Hanya berlari dan terus berlari di lapangan,
enggan melingkar dalam kenyamanan,

Mencoba memberi arti lebih,
hanya dengan terus berputar,
Berputar dalam batas yang tak terlihat ujung pangkalnya,,


Kamis, 15 Desember 2011

15 Desember

2011 menyisakan waktu dua minggu saja,
Desember 2011 sudah separuh jalan,
Januari 2012 sudah dekat lagi,,


Ya, hari ini tanggal 15 Desember,
Ada apa dengan hari ini???
Hari Ibu masih 7 hari lagi, hari natal masih 10 hari lagi, lantas ada apa dengan 15 Desember???


Hari ini hari yang spesial bagi saya, walaupun setiap hari terasa spesial juga, tapi Hari ini lebih spesial lagi,


Lantas apa yang spesial dari hari ini???

20 Tahun yang lalu di tanggal ini munculah sesuatu yang suatu saat nanti akan mampu merubah saya, tapi baru setelah 19 tahun baru ketemu dengan saya,,,, 

Hahahahahahahahahaha,,


Intinya hari ini terasa spesial saja, semua indah pada waktunya kata para penyanyi Pop,,


dan hari ini adalah hari dimana saya memulai kembali untuk selalu tidak terlalu terbang tinggi, tetap selalu membumi, dan menjoba mengurangi semua kerakusan dan keegoisan diri ini, 


Ya, hari ini saya bertekad untuk kembali berpuasa rutin, diluar puasa hari Raya,,

saat tidak nyambung



dan kembali, Hari ini terasa Spesial


Semoga mimpi-mimpi kita dapat menjadi nyata sejak hari ini..,,,


Selasa, 06 Desember 2011